Rasulullah bersabda terhadap Abu Quhafah, ayah abu bakar: "Rubahlah rambut dan jenggotnya dengan sesuatu dan jauhilah warna hitam", Al hafizh ibnul Qoyyim berkata: " Adapun menyemir dengan warna hitam, hal itu dibenci oleh ahlu ilmu. Inilah pendapat yang benar tanpa keraguan di dalamnya berdasarkan arti hadits diatas, dikatakan kepa imam ahmad : apakah engkau membenci menyemir dengan hitam? beliau menjawab " Ya, demi Allah.
Ulama lainnya ada yang membolehkannya, di antara mereka adalah para sahabat abu hanifah dan diriwayatkan dari Hasan dan Husen. keabsahan riwayat dari mereka perlu diteliti ulang lahi. dan kalau memng Sahih, tetapi tidak ada suatu ucapan yang bisa mengalahkan ucapan rasulullah, sunnah beliau lebih utama untuk diikuti siapapun orang yang menyelisihinya.
0 comments:
Post a Comment